Prestasi MTs YKUI Maskumambang di MOF 2026

Santri MTs YKUI Maskumambang Ukir Prestasi pada MOF 2026

Gresik – Santri MTs YKUI Maskumambang kembali menorehkan prestasi membanggakan dalam ajang Manela Olympiad Festival (MOF) 2026 yang diselenggarakan pada Jumat-Sabtu, 16-17 Januari 2026. Kompetisi tersebut merupakan ajang pengembangan potensi akademik dan nonakademik bagi siswa-siswi berprestasi di wilayah Karesidenan Lamongan. Koordinator Bidang Olimpiade Pondok Pesantren Maskumambang, Ustadz Fahruddin Aziz Nasih, S.Si, menyampaikan bahwa capaian ini […]